4. Karpet
Bersihkanlah karpet sebelum kamu melihat remah-remah atau bulu hewan peliharaan yang menumpuk di atasnya.
Jika kamu tak segera membersihkannya, kotoran berat akan tertimbun dan debu ringan akan berada di atasnya.
Pembersihan ini penting dilakukan karpet adalah area yang sering dilalui seperti ruang keluarga dan kamar tidur.
5. Permukaan kamar mandi
Jangan lupa membersihkan permukaan kamar mandi seperti lantai, dinding, dan cermin, Kids.
Selain itu, jika kamu membiarkan toilet terbuka saat menyiramnya, partikel air yang mengandung kuman bisa menyebar ke ruangan.
Untuk itu, mulailah membiasakan untuk menutupnya terlebih dahulu, kemudian disinfeksi permukaan setiap minggu kebersihan kamar mandi.
Nah, itu dia benda-benda yang harus dibersihkan seminggu sekali.
Jadi, jangan lupa dibersihkan, ya!
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar