4. Hari Perempuan Internasional merupakan mekanisme untuk memprotes Perang Dunia I.
Baca Juga: Organisasi Pergerakan Perempuan di Indonesia: Putri Mardika dan Kartini Fonds
Sebagai bagian dari gerakan perdamaian, perempuan Rusia merayakan Hari Perempuan Internasional pertama mereka pada hari Minggu terakhir di bulan Februari.
5. Perayaan Hari Perempuan Internasional setiap tahunnya memiliki tema resmi.
Pada tahun 1996, PBB membuat tema untuk Hari Perempuan Internasional tahun itu: Merayakan Masa Lalu, Merencanakan Masa Depan. Pada tahun 1997, adalah “Perempuan di Meja Perdamaian,” kemudian “Perempuan dan Hak Asasi Manusia” pada tahun 1998.
Mereka melanjutkan tradisi bertema ini di tahun-tahun berikutnya; untuk tahun 2023, #EmbraceEquity.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar