8. Struktur Kepala yang Unik
Dalam struktur kepala kepiting terdapat bagian mulut, mata majemuk hingga dua pasang antena.
9. Hewan Exoskeleton
Exoskeleton adalah jenis hewan yang kerangka tubuhnya berada di luar seperti kepiting dan lobster.
10. Kepiting Bisa Meregenerasi Tubuhnya yang Hilang
Kepiting akan mengalami fase pergantian kulit dan kadang membuat bagian tubuhnya bisa hilang.
Namun demikian, mereka bisa menumbuhkan bagian tubuh yang hilang.
Itulah 10 fakta menarik tentang kepiting, Kids.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | AZ Animals |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar