GridKids.id - Pada materi kelas 5 SD tema 7, kita akan belajar tentang teks berjudul 'Peristiwa Perlawanan terhadap Portugis'.
Dalam materinya terdapat pertanyaan, apa alasan Ternate melakukan perlawanan pada Portugis?
Agar kamu mengetahui jawabannya, bacanya isi materinya secara saksama seperti berikut ini!
Kids, menjelang kedatangan bangsa Eropa, masyarakat di wilayah Nusantara hidup tenteram dibawah kekuasaan raja-raja.
Kedatangan bangsa Eropa di Indonesia mula-mula disambut baik oleh bangsa Indonesia.
Tetapi lama kelamaan, rakyat Indonesia mulai mengadakan perlawanan karena niat jahat bangsa Eropa mulai terlihat.
Perlawanan rakyat Indonesia pun disebabkan karena orang Barat yang ingin memaksakan monopoli perdagangan dan mencampuri urusan kerajaan.
Berikut penjelasan lengkapnya!
Alasan Ternate Melakukan Perlawanan pada Portugis
Kedatangan Portugis pertama kali disambut baik oleh rakyat karena mereka memiliki hubungan baik dengan penguasa setempat.
Tetapi, seiring berjalannya waktu, hubungan bangsa Portugis dan rakyat Maluku jadi makin memburuk.
Baca Juga: Daerah Kekuasaan Inggris dan Belanda di Masa Kolonial, Kelas 5 SD Tema 7
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar