GridKids.id - Kids, tahukah kalian tentang sejarah penemuan tas ransel?
Ya, tas ransel yang sering kalian gunakan untuk sekolah itu riwayat menarik untuk disimak, lo.
Nah, kali ini GridKids akan membagikan sejarah penemuan tas ransel, ya.
Yuk, langsung saja kita simak bagaimana tas ransel ditemukan!
Sejarah Penemuan Tas Ransel
Gerry Outdoors adalah orang yang pertama kali menemukan tas ransel dengan resleting.
Dilansir dari kompas.com, Gerry Outdoors menemukan tas ransel dengan resleting pada 1938.
Kala itu, tas ransel lebih banyak digunakan untuk keperluan mendaki gunung.
Jadi masyarakat pada masa itu menggunakan tas ransel sebagai salah satu peralatan mendaki gunung.
Selain itu, tas ransel dulu juga digunakan untuk kepentingan rekreasi.
Pada waktu itu, tas ransel juga berukuran sangat besar, lo.
Baca Juga: Siapakah Orang yang Menemukan Toilet Pertama Kali? #AkuBacaAkuTahu
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar