GridKids.id - Kids, kita tahu ilmu pengetahuan akan terus berkembang seiring waktu.
Dengan bantuan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK), manusia lebih mudah dalam melakukan berbagai hal.
Salah satunya adalah tentang teknologi informasi.
Saat ini kita bisa mendapatkan berbagai informasi dengan mudah melalui internet.
Pada buku materi PPKn kelas XI SMA terdapat perintah untuk menyebutkan dampak positif kemajuan teknologi terhadap penerapan Pancasila.
Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian mencari jawabannya, ya.
Yuk, langsung saja kita simak dampak positif kemajuan teknologi terhadap penerapan Pancasila.
Dampak Positif Kemajuan Teknologi terhadap Penerapan Pancasila
Seperti kita tahu, Pancasila adalah dasar negara yang harus dipegang teguh oleh bangsa Indonesia.
Setiap butuir-butir Pancasila harus senantiasa diimplementasikan oleh masyarakat.
Bahkan, di tengah arus globalisasi saat ini, Pancasila tetap harus menjadi acuan bangsa untuk bertindak.
Baca Juga: Pancasila sebagai Kekuatan di Tengah Arus Globalisasi, PPKn Kelas XI
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar