Faktor utama diabetes pada anak ialah genetik atau keturunan, Kids.
Untuk yang belum tahu, kalau faktor genetik bukan hanya garis keturunan orang tua saja.
Ini karena, Kakek atau nenek juga bisa menjadi faktor genetik diabetes pada anak meski orang tua enggak memiliki sakit diabetes.
Itu dia berbagai faktor penyebab diabetes pada anak yang perlu diwaspadai.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar