2. Cerdas
Orang kidal cenderung memiliki IQ yang lebih tinggi dibandingkan dengan orang yang menggunakan tangan kanan.
Hal ini disampaikan dalam penelitian Effects of Handedness on Intelligence Level of Students (2007) oleh Saba Ghayas dan Adnan Adil.
3. Bisa Multitasking
Selain cerdas, mereka yang bertangan kidal mampu mengerjakan beberapa pekerjaan sekaligus.
4. Memiliki Ingatan yang Tajam
Kemampuan mereka menggunakan kedua bagian otaknya juga berefek pada daya ingatnya yang tajam.
Mereka bisa mengingat sebuah peristiwa dan tanggal dengan baik.
Itulah pengertian dan kelebihan kondisi orang dengan tangan kidal ya, Kids.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar