GridKids.id - Kids, sebelumnya kamu sudah belajar tentang diskriminasi.
Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian mengenal contoh perilaku diskriminasi.
Selain itu juga perlu diketahui cara menghindari perilaku diskriminasi.
Pada buku materi PPKn kelas XI SMA juga membahas tentang perilaku diskriminasi.
Yuk, langsung saja kita simak contoh perilaku dan cara menghindari diskriminasi.
Seperti diketahui, diskriminasi adalah perilaku membeda-bedakan suatu golongan tertentu.
Sikap ini dilakukan secara sengaja untuk kepentingan tertentu.
Pembedaan tersebut biasanya didasarkan pada agama, etnis, suku, dan ras.
Umumnya, diskriminasi dilakukan oleh kelompok mayoritas terhadap kelompok minoritas.
Sikap diskriminasi ini bisa muncul ketika seseorang tak memiliki sikap toleransi.
Berikut ini adalah contoh-contoh sikap diskriminasi dalam masyarakat:
Baca Juga: Aspek Terjadinya Stereotip dan Dampaknya, Materi PPKn Kelas XI SMA
Source | : | Kompas.com,kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar