GridKids.id - Pada pembahasan materi IPAS (Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial) kelas 5 SD, kita akan belajar tentang hasil hutan di Indonesia.
Di dalam materinya terdapat pertanyaan, apa saja hasil hutan di Indonesia?
Untuk menjawab pertanyaannya, kamu harus membaca isi materinya secara saksama, ya!
Kids, seperti yang kita tahu bahwa hasil hutan di Indonesia sangat kaya dan dapat dimanfaatkan sebagai kebutuhan hidup.
Hasil hutan ini kuga akan diperjualbelikan dengan nilai tertentu agar dapat menyejahterakan masyarakat.
Hasil hutan ini pun termasuk dalam sumber daya alam yang bisa dirasakan langsung maupun tak langsung.
Lantas, apa saja hasil hutan di Indonesia? Yuk, cari tahu di sini!
Hasil Hutan di Indonesia
1. Kayu Meranti
Kayu meranti terdapat dua jenis, yaitu meranti merah dan meranti putih.
Sama kuatnya, kayu meranti biasanya dijadikan peti kemas dan papan lantai.
Baca Juga: 6 Manfaat Hutan dan Laut bagi Kehidupan Manusia, Materi IPAS Kelas 5 SD
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar