Taburkan lada ke titik-titik yang kemungkinan banyak didatangi semut. Lada dapat dimanfaatkan karena aromanya yang tak disukai oleh semut.
2. Perhatikan kelembapan dapur
Kelembapan dapur juga dapat menarik semut untuk datang karena datang untuk berlindung, mencari makan dan air.
Semut sebenarnya hanya membutuhkan air dalam jumlah yang tak terlalu banyak seperti handuk basah atau keset untuk bertahan hidup.
Namun, tetap saja kelembapan sekecil apa pun sebaiknya dihindari dan pastikan area ini kering setelah digunakan.
3. Bersihkan dapur
Penghuni rumah yang memiliki kebiasaan jarang membersihkan dapur harus menyadari hal ini karena dapat mengundang perhatian semut.
Agar semut tak bersarang, kamu harus membersihkan dapur secara rutin.
4. Manfaatkan lemon
Lemon dan jeruk dapat menyingkirkan semut agar mereka tak lagi di dapur.
Baca Juga: Tak Perlu Bahan Kimia, Ini 4 Cara Alami untuk Mengusir Semut di Rumah
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar