Lagu "Meong Meong" menceritakan tentang seekor kucing yang dianggap tikus karena terlihat dalam bayangan malam.
Nah, seekor kucing tersebut melakukan pengejaran pada tikus. Tikus dianggap sebagai hewan perusak.
Biasanya orang-orang pada zaman dahulu menggunakan kucing untuk mengusir tikus di rumah ya, Kids.
Sementara kucing diartikan sebagai orang yang berperilaku baik.
Maka dari itu, lagu "Meong Meong" menceritakan tentang kebaikan dan keburukan yang dilambangkan dengan kucing dan tikus.
Demikianlah informasi tentang lirik dan terjemahan lagu "Meong Meong" yang berasal dari Bali.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar