GridKids.id - Kids, sebelumnya kamu sudah belajar tentang lembaga keuangan.
Lembaga keuangan adalah sebuah lembaga yang berhubungan langsung dengan sektor keuangan.
Pada buku materi IPS kelas 8 Kurikulum Merdeka juga dibahas tentang lembaga keuangan bukan bank.
Salah satu bentuk lembaga keuangan di lingkungan masyarakat adalah bank.
Namun, kali ini GridKids akan mengajak kalian belajar tentang lembaga keuangan bukan bank.
Lantas, apa itu lembaga keuangan bukan bank? Yuk, kita simak pengertiannya.
Pengertian Lembaga Keuangan Bukan Bank
Secara umum, lembaga keuangan bukan bank adalah lembaga yang kegiatannya enggak terfokus pada pengelolaan dana.
Lembaga ini justru menjadi perantara dalam penerbitan surat berharga dari perusahaan kepada masyarakat.
Contohnya lembaga seperti ini adalah perusahaan asuransi, pegadaian, reksa dana hingga bursa efek.
Peran Lembaga Keuangan Lembaga Keuangan Bukan Bank
Baca Juga: Mengenal Fungsi Lembaga Keuangan, Materi IPS Kelas 8 SMP
Source | : | kemendikbud.go.id,Kompas |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar