Pantun kiasan terdiri dari empat baris yang memiliki 8-12 suku kata dengan rima a-b-a-b.
Pantun kiasan ini pada baris pertama dan keduanya merupakan sampiran, dan di baris ketiga dan keempat adalah kiasan.
Contoh Pantun Kiasan
1. Contoh pertama:
Burung dara dalam sangkar
Kalau terbang hingga ke karang
Tak baik hidup selalu bertengkar
Kalah jadi abu menang jadi arang
Maknanya: Kita harus menjaga selalu kerukunan antar sesama karena perpecahan tak akan berguna.
2. Contoh kedua:
Baca Juga: Perbedaan Pantun Kanak-Kanak dan Pantun Muda, Kelas 5 SD Tema 4
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar