GridKids.id - Indonesia dikenal sebagai bangsa yang kaya akan kebudayaan juga beragam sumber daya alam.
Indonesia memiliki alam yang indah dan juga berbagi sumber daya alam, salah satunya dalam sektor pertambangan.
Ada beragam jenis tambang yang tersebar di seluruh wilayah Indnesia, mulai dari emas hingga batu bara.
Komoditas tambang sebagai sumber daya alam Indonesia banyak diekspor ke luar negeri dan membawa devisa untuk negara.
Dalam buku materi Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) kelas 5 SD Tema 6 Kurikulum Merdeka terbitan Kemdikbud, hlm. 179 dijelaskan tentang berbagai barang tambang dan pemanfaatannya.
Negara mengatur pengelolaan hasil sumber daya alam tambang Indonesia yang melimpah, dan pengaturan ini diatur dalam undang-undang yaitu Pasal 33 ayat (3) UUD 1945.
Pasal tersebut berbunyi "bumi, air, dan kekayaan alam yang terkandung di dalamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat."
Inilah yang membuat perlu kerja sama berbagai pihak mulai dari pemerintah dan masyarakat bisa mengelola hasil sumber daya alam di Indonesia.
Berikut adalah daftar barang-barang tambang dan pemanfaatannya dalam kehidupan sehari-hari, di antaranya:
Barang-Barang Tambang dan Pemanfaatannya
1. Minyak Bumi
Baca Juga: Macam-Macam Potensi Sumber Daya Alam Tambang di Indonesia, IPS Kelas 7 SMP Tema 3
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar