Jaringan internet bisa terhambat karena angin kencang dan cuaca buruk.
Kondisi angin akan memengaruhi arah jaringan internet sehingga enggak melambat dan enggak beraturan.
2. Sinyal Terpantul Bangunan Sekitar
Sinyal pada ponsel atau gawai merupakan gelombang radio yang dipancarkan dari menara seluler.
Jika kondisi cuaca buruk seperti hujan lebat dan banyak gedung-gedung bertingkat maka menyebabkan gelombang radio tersebut mengalami kesulitan dan memantulkan ke menara seluler lain yang enggak ada halangan, Kids.
Oleh karena itulah, hal ini yang membuat sinyal internet sering menjadi lemot.
3. Sinyal Terhalang oleh Ion
Ketika hujan lebat dan enggak menjadi badai, ternyata atmosfer di udara akan melepaskan ion-ion yang bisa menganggu penerimaan sinyal, ya.
Hujan lebat dan cuaca yang buruk ajan menghalangi beragam gelombang radio yang dipancarkan.
4. Sinyal Terhalang Air Hujan
Baca Juga: Satelit Ini Temukan Sinyal Misterius, Gangguan Radio ataukah Tanda Kehidupan di Luar Bumi?
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar