GridKids.id - Bagi setiap pemilik rumah, pastinya selalu merawat dan membersihkan rumahnya secara rutin.
Karena rumah dijadikan sebagai tempat berlindung dan bersantai bagi setiap orang.
Meski begitu, rumah yang sering kita tempati itu juga bisa menjadi tempat tinggal bagi berbagai jenis hama.
Ada pun beberapa jenis hama yang harus diwaspadai karena para ahli menganggapnya yang paling berbahaya.
Berikut adalah hama-hama rumah tangga yang paling berbahaya, yaitu:
1. Kecoak
Kecoak yang ada di rumah tak hanya membuat kotor saja namun juga dapat membawa penyakit.
Ahli mengatakan bahwa kecoak dapat membawa dampak psikologis yang sama dengan kutu busuk.
Kecoak dapat berpotensi menyebarkan penyakit dan sifat alergi mereka.
Pada sebuah laporan di tahun 2014 mengungkapkan bahwa patogen dari kecoak Jerman termasuk Staphylococcus aureus, yang menyebabkan infeksi staph.
Selain itu, kecoak juga menyebarkan Salmonella typhi (bakteri yang menyebabkan demam tifoid) dan Escherichia coli (bakteri yang dapat menyebabkan gangguan pencernaan yang parah).
Baca Juga: Apakah Penyebab Kecoak Selalu Mati dalam Posisi Terbalik?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar