Kearifan lokal ialah suatu warisan secara turun temurun.
Hal ini menyebabkan keberadannya susah untuk dihilangkan dalam waktu yang singkat.
Sehingga hal ini menjadikan kearifan lokal memiliki kendali atas dampak negatif budaya asing yang masuk ke Indonesia.
2. Mampu Memberi Arah pada Perkembangan Budaya
Kearifan lokal memuat nilai yang dianut oleh suatu kelompok masyarakat.
Nah, hal ini menjadikan kearifan lokal sebagai pedoman untuk bersikap maupun bertindak.
Melalui keberadaan kearifan lokal maka masyarakat bisa mengembangkan budaya, Kids.
3. Mampu Bertahan Terhadap Budaya dari Luar
Salah satu ciri-ciri kearifan lokal ialah mampu bertahan terhadap budaya dari luar.
Nah, ciri-ciri ini menjadikan kearifan lokal mampu bertahan di tengah masuknya budaya asing.
4. Mempunyai Kemampuan Mengakomodasi Unsur Budaya Luar
Source | : | gramedia.com,kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar