GridKids.id - Kids, apakah kamu masih ingat lirik lagu Himawari No Yakusoku soundtrack "Doraemon:Stand by Me"?
Selain dalam bahasa Jepang, lirik lagu Himawari no Yakusoku juga dinyanyikan dalam bahasa Inggris, lo.
Lagu Himawari no Yakusoku dinyanyikan oleh Motohiro Hata.
Lagu Himawari no Yakusoku termasuk soundtrack anime yang populer di Jepang.
Himawari no Yakusoku dalam bahasa Jepang memiliki arti janji bunga matahari.
Lagu Himawari no Yakusoku dinyanyikan dengan tempo pelan dan dengan nuansa sedih.
Lagu ini menggambarkan persahabatan Nobita dan Doraemon. Mereka berjanji akan selalu ada dan menghibur satu sama lain di setiap saat.
Nah, berikut ini merupakan lirik lagu Himawari no Yakusoku dalam romaji dan terjemahannya.
Lirik Lagu Himawari no Yakusoku dalam Romaji
Doushite kimi ga naku no mada boku mo naiteinai no ni
(Kenapa kau menangis, padahal aku sendiri masih belum menangis?)
Jibun yori kanashimu kara tsurai no ga docchi ka wakaranaku naru yo
(Aku menjadi bingung menentukan siapa yang lebih merasakan kesedihan)
Baca Juga: Lirik Lagu The Bare Necessities OST The Jungle Book, Viral di TikTok
Source | : | Sonora.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar