GridKids.id - Kids, siapa nih di antara kamu yang memelihara anjing di rumah?
Tahukah kamu bahwa ada jenis anjing yang bertubuh mungil dan tak bisa tumbuh besar?
Tentunya jenis anjing ini akan punya tampilan yang menggemaskan dan mudah dirawat.
Tak hanya menggemaskan, anjing juga merupakan hewan peliharaan yang mudah dilatih atau diajari sesuatu oleh manusia.
Anjing diketahui mudah memahami perintah pemiliknya, bersifat setia, dan senang beraktivitas atau aktif di luar rumah.
Selain itu, anjing juga merupakan hewan yang enggak terbiasa buang air sembarangan sehingga mengotori sudut-sudut rumah.
Nah, kali ini kamu akan diajak mengenal jenis anjing yang tak bisa besar yang cocok jadi peliharaan di rumah.
Yuk, simak sama-sama penjelasan lengkapnya di bawah ini, Kids.
Jenis-Jenis Anjing yang Tak Bisa Tumbuh Besar
1. Pudel
Pudel punya bulu yang terlihat keriting sehingga membuat pudel jadi mirip boneka hidup yang menggemaskan.
Baca Juga: Hari Anjing Sedunia Diperingati Setiap 26 Agustus, Begini Sejarah Anjing Jadi Sahabat Manusia
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar