d. Radio (1901) ditemukan oleh Guglielmo Marconi.
e. Televisi (1917) ditemukan oleh Philo T. Fransworth.
f. Komputer (1937) dan alat-alat elektronika modern (1947).
Peran para ilmuwan sangat berguna bagi kehidupan manusia yang semakin rumit dan banyak kepentingannya.
Teknologi transportasi mendukung migrasi penduduk jadi bisa lebih efisien dan enggak terlalu makan waktu.
Teknologi yang semakin maju juga mendukung komunikasi dan persebaran informasi meski terpisah jarak jauh.
Tak hanya berguna untuk kelompok tertentu, teknologi juga mendukung berbagai lapisan masyarakat .
Misalnya untuk mengelola dan meningkatkan penjualan hingga produksi hasil pertaniannya.
Kemajuan teknologi juga dirasakan oleh para nelayan yang bekerja di lautan.
Ini karena dengan ditemukannya berbagai teknologi untuk membaca cuaca, nelayan jadi tahu kapan musim yang baik untuk melaut atau beralih pada usaha masyarakat pesisir lainnya.
Bagi para pedagang yang memanfaatkan teknologi canggih e-commerce bisa mendukung penjualan produk lebih meningkat dan masif.
Teknologi terus berkembang seiring makin berkembangnya berbagai ilmu pengetahuan.
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar