GridKids.id - O ina ni Keke adalah lagu daerah yang berasal dari Sulawesi Utara.
Sekarang kita akan membahas lirik, makna dan arti dari lagu si O Ina Ni Keke.
O Ina Ni Keke adalah lagu daerah dari Sulawesi Utara yang terkenal.
Lagu ini diciptakan oleh seorang komposer R. C. Hardjosubroto.
Maknanya lagu O Ina Ni Keke
O ina ni keke ini mempunyai makna tentang kasih sayang dan cinta tak terbatas dari orang tua kepada anaknya.
Namun, anak menjadi manja sehingga tak mampu membalas rasa sayang orang tua.
Hal ini membuat hubungan ibu dan anak tidak ada timbal balik yang tulus.
Lirik O Ina Ni Keke
O ina ni Keke mangewi sako
Oh Ibunya Keke, mau kemana engkau
Baca Juga: Lagu Ampar-Ampar Pisang: Asal, Lirik, dan Pesan yang Disampaikan
Mangewang kiwenang tumeles ba leko
Hendak pergi ke Menado membeli kue
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar