GridKids.id - Setiap tanggal 17 Agustus, masyarakat Indonesia merayakan Hari Kemerdekaan, nih.
Biasanya, ada banyak perayaan untuk menyambut hari istimewa ini.
Menjelang 17 Agustus, akan diadakan berbagai lomba. Mulai dari lomba makan kerupuk, menghias sepeda, panjat pinang, dan lainnya.
Nah, bagaimana dengan di daerahmu, Kids?
Ternyata, selain berbagai lomba, ada juga berbagai tradisi unik dari berbagai daerah untuk merayakan Hari Kemerdekaan Indonesia, lo!
Tak sekedar unik, tapi tradisi-tradisi ini juga penuh makna.
Nah, penasaran apa saja tradisi unik berbagai daerh untuk merayakan Hari Kemerdekaan ini?
Yuk, kita cari tahu 5 di antaranya!
1. Lomba Dayung, Banjarmasin
Setiap tahun, masyarakat Banjarmasin, Kalimantan Selatan, menggelar lomba dayung untuk merayakan Hari Kemerdekaan Indonesia.
Lomba ini sudah diadakan sejak 1942 lalu, lo.
Baca Juga: Sering Keliru, Ini Ucapan yang Benar untuk Mengucapkan Kemerdekaan RI
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar