GridKids.id - Kids, ketika kamu sudah memutuskan untuk memelihara kucing di rumah kamu harus bertanggungjawab dengan kesehatan dan kebersihannya.
Nah, kamu juga wajib tahu bagaimana cara yang tepat untuk memandikan kucingmu.
Kucing dikenal takut atau enggak nyaman dengan air, inilah yang membuat hewan ini kadang bersikap agresif ketika akan dimandikan.
Kucing adalah salah satu hewan yang punya kebiasaan membersihkan dan merawat diri sendiri.
Namun, meski begitu setiap 4-6 minggu sekali kucing harus dimandikan dengan bersih, ya, Kids.
Sebelum memandikan kucing ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, nih, Kids.
Misalnya waktu mandi yang tepat untuk kucingmu. Pastikan kucingmu dalam kondisi sehat dan dalam mood yang baik.
Selain itu, pastikan juga kamu sudah memotong rapi kuku kucing agar mereka enggak akan mencakar apapun yang ada di dekatnya ketika mereka merasa enggak nyaman.
Pastikan juga untuk menggunakan peralatan mandi yang baik supaya kamu lebih mudah memandikan mereka.
Baca Juga: 7 Tanda Kucing Merasa Bahagia Hidup dengan Pemiliknya, Salah Satunya Tampak Terawat
Cara Memandikan Kucing yang Tepat
1. Bawa Kucing Ke Tempat Mandinya
Source | : | Alodokter.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar