Ide pokok: Otot-otot dalam tubuh manusia memiliki beberapa fungsi, namun fungsi yang utama adalah untuk bergerak.
2. Paragraf 2
Ide pokok: Otot dalam tubuh manusia berperan dalam gerakan-gerakan yang disengaja.
3. Paragraf 3
Ide pokok: Selain itu, otot dalam tubuh manusia juga berperan dalam gerakan manusia yang enggak disengaja.
4. Paragraf 4
Ide pokok: Otot dalam tubuh juga berfungsi memberikan dukungan.
5. Paragraf 5
Baca Juga: Apa Fungsi Ide Pokok dalam Suatu Paragraf? Bahasa Indonesia Kelas 5 Tema 1
Ide pokok: Fungsi lain dari otot adalah untuk mempertahankan postur tubuh.
6. Paragraf 6
Ide pokok: Otot juga berperan dalam menjaga suhu tubuh secara keseluruhan.
Nah, demikianlah informasi mengenai ide pokok dari teks 'Otot Manusia', jawaban kelas 5 tema 1.
Pertanyaan: Selain di awal paragraf, ide pokok juga bisa ditemukan di mana? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar