Dumfries dinilai punya kemampuan ofensif yang bagus.
Alhasil Ten Hag cukup tertarik untuk mendatangkan Dumfries ke Old Trafford di bursa transfer musim panas ini.
Belum Ada Pergerakan
Walau tertarik, Fabrizio Romano mengklaim bahwa MU belum bergerak untuk mengamankan jasa Dumfries.
Hal ini dikarenakan manajemen Setan Merah masih menunggu Aaron Wan-Bissaka terlebih dahulu.
Baca Juga: Profil Tyrell Malacia, Pemain Baru Man United Rekrutan Perdana Erik Ten Hag
Mereka masih ingin memastikan mengenai perpanjang kontrak Wan-Bissaka yang masih belum menemui titik temu.
Biaya Transfer
Manchester United sendiri harus siap bernegosiasi dengan baik terkait proses transfer dari Denzel Dumfries.
Sang bek dilaporkan hanya bisa pindah di kisaran harga 35 juta Euro.
Apakah transfer Dumfries akan terjadi? Hmm, sangat menarik untuk dinanti!
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Goal International |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar