Hipertiroidisme sering dialami kucing paruh baya dan kucing dewasa.
Masalah kesehatan ini biasanya muncul saat kucing berusia sekitar tujuh tahun.
Hipertiroidisme bisa menyebabkan suara serak, kotak suara bengkak, dan iritasi sehingga kucing cenderung enggak bersuara.
Selain itu, hipertiroidisme juga ditandai dengan gejala penurunan berat badan, sering buang air kecil, dan sulit buang air kecil.
Demikianlah informasi tentang penyebab kucing berhenti mengeong.
(Penulis: Nabilla Ramadhian)
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar