Di bawah ini merupakan pertanyaan serta jawaban dari lagu "Kampungku", antara lain:
1. Apa judul lagu itu?
Jawaban: Judul lagu tersebut adalah Kampungku.
2. Siapa pernciptanya?
Jawaban: Pencipta lagu "Kampungku" adalah A.T. Mahmud.
3. Apa nada dasar yang digunakan?
Jawaban: Nada dasar yang digunakan pada lagu "Kampungku" adalah Do=C.
4. Apa tanda tempo yang digunakan?
Baca Juga: 4 Keragamanan Sosial Akibat Berbagai Jenis Usaha Menimbulkan Keuntungan, Materi Kelas 5 Tema 8
Jawaban: Tempo lagu "Kampungku" adalah agak cepat.
5. Apa arti tanda tempo itu?
Jawaban: Arti tanda tempo tersebut ialah lagu tersebut dinyanyikan dengan tempo agak cepat.
Source | : | Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar