Amphipoda adalah makhluk kecil dari garis keturunan yang sama seperti lobster, kepiting, dan tungau.
Para peneliti enggak menyangka akan menemukan jenis kehidupan apa pun sejauh itu di bawah permukaan es.
Sebab sebelumnya, enggak diketahui kalau tempat tersebut menyembunyikan kehidupan.
Selanjutnya, para ilmuwan akan terus mempelajari ekosistem di bawah permukaan es yang baru ditemukan itu.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar