Wish digunakan saat seseorang enggak atau kurang yakin apakah hal yang diharapkannya akan jadi kenyataan.
Wish digunakan untuk hal-hal yang sifatnya fantasi, khayalan, atau sulit terwujud.
Itu sebabnya, kalimat yang menggunakan wish biasanya berbentuk conditional type II atau conditional type III.
1. I wish it was true.
Aku harap itu benar.
2. I wish I could fly.
Aku harap aku bisa terbang.
Baca Juga: Materi Chapter I Bahasa Inggris Kelas 9: Contoh Percakapan Hope & Wish
3. I wish we could be at Hogwarts now.
Aku harap sekarang kita berada di Hogwarts.
Nah, itulah perbedaan antara hope dan wish serta contoh kalimatnya, Kids, yaitu terletak pada fungsi dan juga kalimatnya.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar