GridKids.id - Apa ciri-ciri beserta contoh fauna yang ada pada wilayah oriental?
Secara umum, fauna di wilayah oriental dikenal salah satu yang terbesar di bumi.
Wilayah oriental sendiri seperti India, Cina Selatan, Malaysia, Filipina, dan Indonesia hingga Garis Wallace.
1. Ciri-ciri fauna oriental
• Berada di wilayah tropis.
• Banyak ditemukan mamalia berukuran besar.
• Spesies kera banyak ditemukan pada wilayah oriental.
• Banyak ditemukan hewan endemik.
• Amfibi dengan ekor besar sangat sulit ditemukan.
Baca Juga: Mengenal Wilayah Neartik, Contoh Hewan, dan Habitatnya, Seperti Apa?
• Untuk mamalia berkantung sangat langka
• Jenis burung yang memiliki suara merdu banyak ditemukan.
2. Contoh fauna wilayah oriental
Mamalia
• Owa
• Tapir
• Ratel
• Luak
• Badak
Baca Juga: Mengenal Wilayah Persebaran Flora di Indonesia dan Penjelasannya, Apa Saja?
• Gajah
• Panda
• Monyet
• Harimau
• Musang
• Beruang
• Gorila
• Simpanse
• Tenggiling
Baca Juga: 4 Ciri-Ciri Bioma Tundra: Flora dan Fauna yang Hidup di Wilayah Kutub
• Orang utan
• Kijang India
• Macan tutul
• Tupai terbang
Burung
• Elang
• Gagak
• Bulbul
• Merak
Baca Juga: 4 Ciri-Ciri Bioma Stepa: Flora dan Fauna yang Hidup di Padang Rumput
• Maleo
• Merpati
• Osprey
• Kakaktua
• Kingfisher
• Ayam hutan
• Burung anis
• Burung nuri
• Elang bondol
Baca Juga: Memiliki Bentang Alam yang Memukau, Inilah 5 Taman Nasional yang Terpopuler di Dunia
• Burung kuntul
• Burung pelatuk
• Rangkong besar
Ikan
• Lele
• Belut
• Gurami
• Mujair
• Ikan emas
Baca Juga: Persebaran Jenis Hewan Golongan Fauna Asiatis, Apa Saja Contohnya?
• Ikan wader
• Ikan baung
• Ikan pesut
Reptil dan amfibi
• Kobra
• Piton
• Kadal
• Tokek
• Biawak
Baca Juga: Mengapa Nama Ilmiah Menggunakan Bahasa Latin, Bukan Bahasa Lainnya? #AkuBacaAkuTahu
• Bunglon
• Buaya gavial
• Kura-kura darat
Invertebrata
• Kutu
• Gurita
• Tungau
• Laba-laba
• Kupu-kupu
Baca Juga: Kaya Akan Flora dan Fauna, Ini 5 Jenis Hutan yang Ada di Indonesia
• Cumi-cumi
• Kalajengking
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar