GridKids.id - Siapa di antara kamu yang pernah mengalami radang tenggorokan?
Radang tenggorokan bisa dialami siapa saja dan cukup mengganggu karena akan terasa sakit saat menelan makanan.
Kondisi ini terjadi di bagian tenggorokan yang juga bisa disebabkan oleh adanya infeksi virus dan bakteri.
Untuk itu, kamu perlu mengetahui makanan apa saja yang perlu dihindari untuk menjaga kesehatan tenggorokan.
Radang tenggorokan mungkin enggak terlalu membahayakan, tapi dapat menimbulkan rasa kurang nyaman yang mengganggu.
Berikut adalah beberapa jenis makanan penyebab radang tenggorokan. Simak ulasannya, yuk!
1. Makanan manis
Hindarilah konsumsi makanan dan minuman manis secara berlebihan.
Dilansir dari dari berbagai sumber, makanan yang terlalu manis dapat memicu kenaikan asam lambung ke kerongkongan.
Baca Juga: Jangan Disepelekan, 5 Masalah Kesehatan Ini Bisa Jadi Penyebab Rasa Mengganjal pada Tenggorokan
Terlebih jika makanan tersebut mengandung pemanis buatan. Asam dari lambung ini selanjutnya akan mengiritasi tenggorokan dan menyebabkan radang.
2. Makanan pedas
Source | : | Halodoc.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar