GridKids.id - Mengapa kertas putih berubah menjadi kuning setelah lama disimpan?
Bagi beberapa orang yang memiliki hobi membaca dan menyimpan kembali buku-buku maka sudah enggak asing lagi dengan hal ini.
Selain buku-buku atau novel, warna kertas pada dokumen lama juga bisa berubah menjadi kuning.
Meski disimpan dalam tempat yang bersih, sering kali kertas akan tetap berubah warna menjadi kuning, lo.
Wah, kok bisa begitu, ya? Kira-kira apa penyebab kerta putih berubah menjadi kuning setelah disimpan lama?
Yuk, kita cari tahu apa penyebab kerta putih berubah warna menjadi kuning setelah disimpan lama!
Kertas Terbuat dari Pohon
Umunya kertas terbuat dari selulosa puth dari kayu, Kids. Diketahui kayu memiliki zat gekap yang disebut lignin.
Nah, selain selulosa putih, zat lignin juga digunakan sebagai bahan dalam pembuatan kertas.
Baca Juga: Enggak Perlu Dijemur, Kamu Bisa Mengeringkan Buku dan Kertas yang Basah dengan Benda Ini
Lignin merupakan senyawa yang membuat kayu dan pohon menjadi kaku saat berdiri tegak.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar