Cara mengatasi panas dalam bisa dengan mengonsumsi air putih, Kids.
Kebutuhan cairan merupakan faktor penting dalam mengatasi panas dalam.
Dengan memperbanyak mengonsumsi air putih saat berbuka, sahur, dan sebelum tidur maka panas dalam akan mereda.
3. Berkumur dengan Air Lemon
Kamu bisa mengatasi panas dalam dengan air lemon, lo.
Kandungan antioksidan dan vitamin C pada lemon bisa meningkatkan produksi air liur sehingga tenggorokan akan terjadi kelebapannya.
4. Perbanyak Istirahat
Baca Juga: 6 Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Saat Panas Dalam, Salah Satunya Gorengan
Mengatur waktur tidur selama puasa bisa bisa menjaga kesehatan tubuh.
Hal tersebut bisa dilakukan untuk mengatasi panas dalam saat puasa, lo.
Sebaiknya enggak begadang dan usahakan untuk tidur sebentar di siang hari, Kids.
5. Kayu Manis
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar