Salah satu negara dengan durasi puasa terlama adalah Glasglow di Skotlandia.
Kota ini memiliki durasi puasa terlama dengan waktu 18 jam 36 menit, lo.
Glasglow termasuk kota dengan empat musim.
Sehingga saat musim panas maka umat muslim akan memiliki tantangan tersendiri dalam melaksanakan ibadah puasa Ramadan.
2. Stockholm di Swedia
Kota kedua yang memiliki durasi puasa terlama adalah Stockholm yang mencapai 18 jam 58 menit.
Nah, diketahui banyak umat muslim di kota ini, Kids.
Baca Juga: Bukan Berasal dari Bahasa Indonesia, Ini Asal Usul Kata Ngabuburit yang Khas dari Bulan Ramadan
3. Helsinki di Finlandia
Umat muslim di Finlandia menjalankan ibada puasa selama 19 jam 9 menit.
Nah, kota Helsinki menjadi kota dengan umat muslin terbanyak di Finlandia.
Meski enggak terlalu besar, terdapat sejumlah masjid di berbagai sudut kota tersebut.
Source | : | Nationalgeographic.grid.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar