GridKids.id - Kids, tahukah kamu apa itu alat musik idiofon dan apa saja contohnya?
Ada berbagai alat musik di dunia ini yang dikelompokkan berdasarkan beberapa jenis.
Alat musik ini dibagi dalam tiga kategori atau jenis, yaitu berdasarkan fungsi, cara memainkannya, dan sumber bunyi.
Berdasarkan fungsinya, alat musik dibagi menjadi alat musik melodis, harmonis, dan ritmis.
Berdasarkan cara memainkannya, alat musik dibagi menjadi alat musik petik, pukul, tiup, dan gesek.
Sedangkan berdasar sumber bunyinya, alat musik dibagi menjadi 5 jenis, yaitu idiofon, aerofon, chordofon, membranofon, dan elektrofon.
Pengelompokan ini berdasarkan pusat sumber bunyi yang menghasilkan suara atau nada.
Nah, kali ini kita akan membahas tentang alat idiofon lebih dahulu.
Yuk, cari tahu pengertian dari alat musik idiofon dan juga contoh-contohnya!
Baca Juga: Jenis Alat Musik Berdasarkan Cara Memainkan dan Contohnya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar