Dikutip dari World Population Review (28/2/22), inilah daftar negara yang punya suhu panas rata-rata paling panas di seluruh dunia, dari 1991 sampai 2020:
1. Mali (28,83 derajat Celsius)
2. Burkina Faso (28,71 derajat Celsius)
3. Senegal (28,65 derajat Celsius)
4. Tuvalu (28,45 derajat Celsius)
5. Djibouti (28,38 derajat Celsius)
6. Mauritania (28,34 derajat Celsius)
7. Bahrain (28,23 derajat Celsius)
Baca Juga: Imigrasi Buka Visa on Arrival Khusus 23 Negara untuk Mengunjungi Bali
8. Palau (28,04 derajat Celsius)
9. Qatar (28,02 derajat Celsius)
10. Gambia (27,97 derajat Celsius)
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar