Ikan pari atau stingray sebenarnya bukan ancaman bagi manusia.
Namun, ikan ini bisa menjadi sangat berbahaya ketika ada manusia atau hewan lain yang mengganggunya.
Ekor ikan pari memiliki duri dan racun yang bisa jadi begitu mematikan.
3. Tarantula Hawk
Meski bernama tarantula hawk, tapi hewan ini nyatanya bukanlah laba-laba, melainkan salah satu jenis lebah paling berbahaya di dunia.
Disebut tarantula hawk karena mereka memakan tarantula!
Bahkan meski laba-laba tarantula beracun, namun hal itu enggak sebanding dengan sengatan yang dimiliki oleh tarantula hawk.
Baca Juga: Jago Berakting, 5 Hewan Ini Bisa Mengelabui dengan Cara Pura-Pura Mati
4. Arizona bark scorpion
Source | : | sains.kompas.com |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar