Tanaman Berkomunikasi Melalui Bau
Tumbuhan berkomunikasi melalui produksi bau yang disebut dengan senyawa organik volatile.
Bau dari volatile melalui udara jika diterima bagian lain tumbuhan yang sama maka mereka akan bereaksi.
Contohnya adalah bau rumput yang baru dipotong menjadi sinyal yang ditunjukkan bahwa mereka sedang terluka dan memberi tahu tanaman lain.
Tentunya tumbuhan bisa berkomunikasi namun berbeda dengan manusia dan hewan.
Oleh karena itu, tumbuhan memiliki strategi sendiri untuk bertahan hidup dan saling berkomunikasi.
Selain itu, tumbuhan juga bisa bekerja sama dengan hewan lain.
Baca Juga: Kegunaan Sumber Daya Tumbuhan, Materi Kelas 4 SD Tema 6
Ulat merupakan salah satu hewan yang enggak disukai tumbuhan karena memakan daun hingga habis.
Untuk mengatasinya, tumbuhan bekerja sama dengan hewan lain, seperti kadal.
Caranya dengan mengeluarkan makanan manis dan membiarkan ulat memakannya.
Source | : | Bobo.grid.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar