5. Struktur jembatan diprediksi kuat untuk 100 tahun
Struktur jembatan Suramadu dirancang dan dibuat sekuat mungkin untuk dapat bertahan hingga kurang lebih seratus tahun.
Target itu bisa tercapat dengan bantuan dari Sistem Pemantauan Ketahanan Struktur atau (Structural Health Monitoring System/SHMS).
Nah, itu dia, fakta menarik dari jembatan Suramadu.
Siapa yang berminat mengunjungi jembatan San Fransisco versi Indonesia, Kids?
Baca Juga: Penyebab Paus Pilot Terdampar di Madura yang Merupakan Fenomena Langka
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar