Pertambangan merupakan bentuk keragaman ekonomi dalam masyarakat Indonesia yang menggali hasil tambang.
Hasil dari pertambangan adalah batu bara, minyak bumi, gas alam, dan sebagainya.
2. Perdagangan
Perdagangan merupakan bentuk keragaman ekonomi yang menyediakan beragam barang dan jasa yang dibutuhkan oleh konsumen.
Contoh dari perdagangan adalah menjual sembako untuk memenuhi kebutuhan.
3. Penyedia Jasa
Baca Juga: Contoh Gerak Benda yang Dipengaruhi Gaya Gravitasi, Materi Kelas 4 SD Tema 7
Salah satu bentuk keragaman ekonomi dalam masyarakat Indonesia adalah penyedia jasa.
Contohnya adalah guru, polisi, pilot, penjahit, jaksa, dan lain sebagainya.
4. Perindustrian
Perindustrian merupakan memproduksi barang yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat.
Misalnya industri pakaian, tas, sepatu, ataupun makanan dan lain sebagainya.
5. Pariwisata
Pariwisata menyediakan layanan transportasi dan penginapan.
Nah, itulah bentuk keragaman ekonomi dalam masyarakat Indonesia, materi kelas 4 SD tema 7.
Baca Juga: Bagaimana Pola Lantai Tari Legong dan Tari Saman? Materi Kelas 4 SD Tema 7
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar