Calico merujuk pada pola warna bulu kucing, bukan ras, Kids.
Enggak mengherankan jika kucing ini memiliki kepribadian, sifat, dan temperamen yang beragam.
5. Calico Bukan Ras Kucing
Banyak orang mengira kucing ini berasal dari ras tertentu.
Namun, pola warna bulu ini cukup umum dan dapat ditemukan di beberapa ras kucing, lo.
Pola warna bulu ini cukup umum dan dapat ditemukan di beberapa ras kucing.
Baca Juga: Kenali 5 Bagian Tubuh Kucing yang Memiliki Kemampuan Luar Biasa
6. Dipercaya Membawa Keberuntungan
Maneki Neko merupakan patung keberuntungan di Jepang.
Mereka sering kali ditampilkan sebagai kucing Calico yang sedang mengangkat satu kaki.
Kucing ini diyakini mewakili kesehatan dan nasib baik, Kids.
Perlu diketahui, Maneki Neko memiliki warna solid yang mempunyai arti tertentu.
Nah, itulah 6 fakta menarik kucing Calico yang diyakini membawa keberuntungan.
(Penulis: Nabilla Ramadhian)
Baca Juga: Mengapa Kumis Kucing Tidak Boleh Dipotong? Ini Fakta dan Penjelasannya
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar