4. Tiongkok Merupakan Kota Pembuat Kaus Kaki Terbanyak
Tahukah kamu jika Tiongkok merupakan kota pembuat kaus kaki terbanyak, lo.
Tepatnya berada di kota Zhuji di provinsi Zhenjiang, Tiongkok.
Dalam satu tahun kota ini dapat membuat 8 miliar pasang kaus kaki.
5. Kaus Kaki Orang Jepang ('Tabi')
Salah satu keunikan kaus kaki adalah memiliki bagian jempol yang terpisah.
Baca Juga: Dampak Buruk dari Kebiasaan Malas Mengganti Kaus Kaki, Salah Satunya Memicu Mata Ikan
Kaus kaki dengan model seperti itu disebut 'tabi' dalam bahasa Jepang.
Ini dikarenakan, mereka kesulitan menggunakan sandal dengan kaus kaki pada umumnya.
Sehingga orang Jepang membuat kaus kaki dengan bagian jempolnya terpisah.
Nah, biasanya mereka menggunakan 'tabi' dengan sandal dan pakaian tradisional.
Demikianlah informasi mengenai fakta menarik kaus kaki yang berfungsi sebagai penahan dingin.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar