Bedanya, kentut kucing biasanya dikeluarkan dengan sangat tenang dan jarang berbau.
Meski begitu, enggak menutup kemungkinan kalau kentut kucing juga bisa berbau enggak sedap, Kids.
Hal ini bisa terjadi kalau kucing mengalami kembung berlebihan serta rasa yang enggak nyaman pada perut.
Nah, kalau hal ini terjadi terus-menerus, sebaiknya periksakan kucing pada dokter untuk mengetahui masalahnya, ya!
Lalu, apa yang menyebabkan kucing kentut?
Penyebabkan Kucing Kentut
Ada beberapa penyebab kucing kentut, nih, antara lain:
1. Makanan Memicu Gas
Baca Juga: Jangan Sembarangan, Ini Cara Memilih Makanan Kucing #AkuBacaAkuTahu
Ada beberapa jenis makanan kucing yang bisa memicu gas, nih. Antara lain makanan dengan kandungan serat tinggi atau terlalu banyak daging merah.
Selain itu, kebanyakan kucing enggak bisa mencerna produk susu. Hal itu menyebabkan penumpukan gas.
2. Makan Terlalu Banyak dan Cepat
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar