Contoh: Bank Commonwealth, Bank Capital Indonesia, Bank Sumitomo Mitsui Indonesia, dan Bank Windu Kentjana International.
b. Bank Asing
Bank ini adalah cabang dari bank yang ada di luar negeri, baik milik swasta asing atau pemerintahan negara asing. Kepemilikannya dipegang oleh pihak luar negeri secara utuh.
Contohnya: Bank of America, Bangkok Bank, Bank of China, Citibank, dan HSBC.
c. Bank Pemerintah
Bank ini adalah jenis bank yang sebagian atau seluruh sahamnya dimiliki oleh Pemerintah Indonesia.
Contoh: Bank Mandiri, Bank Negara Indonesia (BNI), Bank Rakyat Indonesia (BRI), Bank Tabungan Negara (BTN).
d. Bank Swasta Nasional
Bank ini adalah bank yang sebagian besar sahamnya dimiliki oleh swasta nasional dan akta pendiriannya pun didirikan oleh swasta, yang pembagian keuntungannya juga untuk swasta nasional.
Baca Juga: 4 Tujuan Kebijakan Moneter Suatu Negara yang Dikeluarkan Bank Sentral
Bank swasta dibedakan jadi dua, yaitu bank swasta nasional devisa dan bank swasta nasional non-devisa.
Contoh: Bank Muamalat, Bank Central Asia (BCA), Bank Mega, Bank Danamon, dan Bank Niaga.
e. Bank Koperasi
Source | : | gramedia.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar