Apa saja perbedaan daur hidup kupu-kupu dan belalang?
1. Pada daur hidup kupu-kupu terjadi perubahan bentuk setiap tahapannya.
Sementara pada belalang enggak mengalami perubahan bentuk, kecuali pada sayap yang muncul ketika dewasa.
2. Kupu-kupu mengalami proses kepompong atau pupa, sedangkan belalang enggak mengalaminya karena berbentuk nimfa.
3. Daur hidup kupu-kupu merupakan metamorfosis sempurna. Sementara belalang mengalami metamorfosis yang tidak sempurna.
Hal ini dapat dilihat pada tahapan dari telur hingga menetas atau lahir menjadi kupu-kupu dan belalang.
Baca Juga: Istilah Tempo dan Artinya dalam Sebuah Lagu, Materi Kelas 4 SD Tema 6
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar