GridKids.id - Terdapat banyak pemain dari 24 negara di ajang Piala Afrika 2021 yang bermain di kompetisi Liga Inggris.
Ada banyak nama besar yang ikut serta bersaing di Piala Afrika seperti Sadio Mane, Mohamed Salah, hingga Riyad Mahrez.
Piala Afrika 2021 sebenarnya rencana digelar pada awal 2021 lalu. Namun, akibat pandemi COVID-19, kompetisi ini pun ditunda dan digelar pada awal taun 2022 ini.
Piala Afrika 2021 digelar pada 9 Januari hingga 6 Februari 2022. Kamerun menjadi negara yang berkesempatan menjadi tuan rumah.
Kompetisi ini diikuti oleh 24 negara yang telah dibagi menjadi enam grup.
Ada banyak pemain bintang Liga Inggris yang akan tampil di Piala Afrika 2020 ini. Berikut ini ulasannya.
Daftar Pemain Klub Liga Inggris di Piala Afrika 2021:
Arsenal: Pierre-Emerick Aubameyang (Gabon), Mohamed Elneny (Mesir), Thomas Partey (Ghana), Nicolas Pepe (Pantai Gading)
Aston Villa: Marvelous Nakamb (Zimbabwe), Bertrand Traore (Burkina Faso), Mahmoud Trezeguet (Mesir)
Baca Juga: Profil dan Perjalanan Karier Mohamed Salah, Goal Machine Liverpool Asal Mesir
Brentford: Tarique Fosu-Henry (Ghana), Julian Jeanvier (Guinea), Frank Onyeka (Nigeria)
Brighton: Yves Bissouma (Mali)
Burnley: Maxwel Cornet (Pantai Gading)
Chelsea: Edouard Mendy (Senegal)
Crystal Palace: Jordan Ayew (Ghana), Chiekhou Kouyate (Senegal), Jeffrey Schlupp (Ghana), Wilfried Zaha (Pantai Gading)
Daftar Pemain Klub Liga Inggris di Piala Afrika 2021:
Everton: Jean-Phillippe Gbamin (Pantai Gading), Alex Iwobi (Nigeria)
Leicester City: Daniel Amartey (Ghana), Kelechi Iheanacho (Nigeria), Nampalys Mendy (Senegal), Wilfried Ndidi (Nigeria)
Liverpool: Naby Keita (Guinea), Sadio Mane (Senegal), Mohamed Salah (Mesir)
Baca Juga: Profil Sadio Mane, Pemain Liverpool Serba Bisa Sama Hebatnya Mengumpan dan Mencetak Gol
Manchester City: Riyad Mahrez (Aljazair)
Manchester United: Eric Bailly (Pantai Gading), Amad Diallo (Pantai Gading)
Southampton: Moussa Djenepo (Mali), Mohammad Salisu (Ghana)
Watford: Peter Etebo (Nigeria), Adam Masina (Maroko), Ismaila Sarr (Senegal), William Troost-Ekong (Nigeria)
Baca Juga: Mohamed Salah Kembali Cetak Rekor Baru, Ini Komentar Juergen Klopp
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Goal International |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar