Menjawab Pertanyaan Mengenai Cita-Cita
Berdasarkan buku tematik kelas 4 SD tema 6, terdapat tiga pertanyaan yang akan kita jawab, Kids.
Berikut ini merupakan beberapa pertanyaan yang berkaitan dengan cita-cita, yaitu:
1. Sikap apakah yang perlu dibangun untuk menentukan cita-citamu?
Jawaban: Berikut ini merupakan sikap yang dibutuhkan untuk menentukan cita-cita, antara lain:
1. Enggak bosan dan selalu fokus terhadap tujuan dan cita-cita.
2. Meningkatkan kemampuan yang kita miliki.
3. Memanfaatkan sebaik mungkin waktu yang ada untuk menunjang cita-cita.
Baca Juga: Contoh Upaya Pelestarian Makhluk Hidup, Materi Kelas 4 SD Tema 6
4. Selalu berusaha dan berdoa semaksimal mungkin.
5. Memperbanyak pengalaman dan wawasan untuk menunjang cita-cita yang kita inginkan.
2. Manfaat apakah yang dapat kamu berikan kepada orang lain dengan menggapai cita-citamu?
Jawaban: Setelah menggapai cita-cita kita dapat membantu orang lain dengan keahlian yang kita miliki.
Source | : | Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar