3. Gunung Dempo
Gunung Dempo memiliki ketinggian 3.159 mdpl yang terletak di Sumatra Selatan. Gunung Dempo menjadi gunung tertinggi ketiga di Sumatra.
Pada puncak Gunung Dempo berupa gunung berapi yang masih aktif dengan diameter mencapai 100 meter persegi, lo.
4. Gunung Bandahara
Gunung tertinggi keempat di Sumatra adalah Gunung Bandahara. Gunung Bandara juga menjadi gunung tertinggi kedua di Aceh dengan ketinggian 3.030 mdpl.
Gunung ini merupakan gunung enggak berapi yang tertelak di Kabupaten Goya Lues, Nanggroe Aceh Darussalam.
5. Gunung Talamau
Gunung Talamau merupakan gunung tertinggi kelima di Sumatra. Gunung Talamau terletak di provinsi Sumatra Barat dengan ketinggian 2.912 mdpl.
Gunung Talamau disebut sebagai Gunung Ophir dan termasuk salah satu gunung yang sudah enggak aktif.
Nah, itulah pembahasan mengenai gunung tertinggi di Sumatera dan karakteristiknya, Kids.
Baca Juga: 3 Gunung Tertinggi di Jawa Tengah yang Cocok untuk Didaki Pemula
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar