Satelit buatan yang satu ini akan berevolusi mengitari bumi dengan membawa sejumlah instrumen,.
Instrumen tersebut berfungsi untuk mengumpulkan informasi mengenai suhu, tekanan di bumi dan lainnya.
Baca Juga: Masih Dipenuhi Misteri, Inilah 4 Teori Pembentukan Bulan Menurut Para Ilmuwan
3. Penginderaan Jauh
Satelit buatan selanjutnya digunakan untuk penginderaan jauh yang merupakan teknik pengumpulan informasi tentang objek dari jauh.
Dengan hal tersebut, mencari dan mengumpulkan informasi tak perlu melakukan kontak fisik dengan objek, Kids.
Umumnya, satelit buatan untuk penginderaan jauh diletakkan pada orbit matahari-sinkron.
Nah, itu tadi beberapa jenis satelit yang digunakan oleh manusia.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Tribunews.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar